Pabrikasi Kawat Loket Galvanis
1.Kawat Loket Stainless Steel, terbuat dari kawat besi stainless steel yang mempunyai kualitas baik.
2.Kawat Loket Galvanis, yaitu kawat yang terbuat dari stainlees steel sama seperti kawat loket di atas. Tetapi perbedaanya adalah terdapat pada bahan lapisannya yaitu galvanis yang membuat kawat loket tahan terhadap karat dan korosi.
3.Kawat Loket PVC Hijau, tipe ini hampir sama dengan kawat loket galvanis. Yang membedakannya adalah kawat ini dilapisi dengan cairan PVC. Kelebihan kawat loket PVC Hijau yaitu tahan api dan lebih kuat.
Berikut ini keunggulan dari kawat loket :
Kawat las lebih mengkilap
Tidak mudah lepas meskipun di potong di tengah – tengah ruas kotaknya
Anti karat
Kuat
Harga yang terjangkau
Posting Komentar